Tag Archives: wisat pantai

Serasa Berada di Planet Lain Saat Berada di Pantai Semeti Lombok

wisata di pantai semeti lombok

Apakah anda bosan dengan pemandangan pantai yang begitu begitu saja? Kalo jawabannya iya anda harus melihat Pantai Semeti Lombok. Disini anda bakal melihat pemandangan lain daripada pantai pada umumnya bagaikan anda berada di Planet lain. Pantai Semeti masih merupakan pantai di Kawasan Kuta Mandalika tepatnya di Desa Mekarsari Kecamatan Pujut Kabupaten Lombok Tengah. Pantai ini […]